Contoh Soal Ujian Sekolah Sejarah Peminatan SMA Kelas 12 dan Jawabannya
Sejarah peminatan adalah salah satu materi yang akan kamu dapatkan pada ujian sekolah nanti. Ketahui contoh soal sejarah peminatan SMA Kelas 12 disini.
7. Berikut ini bukan merupakan faktor yang mempengaruhi timbulnya Revolusi Prancis adalah…
A. Pengaruh Revolusi Amerika
B. Penarikan pajak yang tidak adil
C. Pengaruh Revolusi Industri
D. Monarki absolute yang buruk
E. Munculnya paham-paham baru
Kunci Jawaban : C
8. Revolusi Amerika melahirkan semangat liberalisme dengan menjunjung tinggi…
A. Perdamaian dunia
B. Kemerdekaan setiap negara
C. Nasionalisme Negara
D. Persatuan dan kesatuan rakyat
E. Hak – hak asasi manusia
Kunci Jawaban : E
9. Tujuan di bidang kebudayaan dari nasionalisme di Asia-Afrika…
A. Menghentikan eksploitasi asing
B. Menggali dan menghidupkan kembali budaya asli warisan nenek moyang
C. Menghentikan eksploitasi militer negara asing

Advertisement
D. Menuntut perbaikan pemeritahan kepada negara penjajah
E. Melawan dominasi asing dan menegakkan pemerintah sendiri
Kunci Jawaban : B
10. Wilson’s Fourteen points (14 pasal perdamaian Wilson) yang menjadi landasan pembentukan LBB meliputi berikut, kecuali…
A. Diplomasi rahasia tidak diperbolehkan
B. Navigasi bebas di semua lautan
C. Pengurangan persenjataan
D. Pengakuan hak untuk menentukan nasib sendiri
E. Pembentukan Liga Bangsa Bangsa
Kunci Jawaban : A
Soal 11 – 15
11. Bentuk pengakuan oleh Pemerintah Kerajaan Belanda atas kedaulatan bangsa Indonesia, kedaulatan bangsa Indonesia dalam bentuk…
A. Monarki
B. Republic
C. Dominion
D. Kesatuan
E. Serikat
Kunci Jawaban : E
12. Kerja sama regional antara negara-negara Eropa dalam bidang ekonomi tercermin dalam organisasi…
A. MEE
B. IMF
C. APEC
D. GNB
E. SEATO
Kunci Jawaban : A
13. Salah satu bentuk dukungan nyata Australia terhadap kemerdekaan Indonesia adalah…
A. Mengirim tim kesehatannya ke Indonesia
B. Mengembalikan para pengungsi ke Indonesia
C. Menjadi wakil di Indonesia dalam KTN
D. Menerima pembukaan kantor diplomatik di negaranya
E. NICA-Belanda di negaranya
Kunci Jawaban : C
14. Faktor faktor yang menimbulkan nasionalisme di setiap negara adalah berbeda, tetapi unsurnya yang selalu sama adalah…
A. Unsur penggerak utamanya
B. Pengalaman sejarah
C. Musuh musuh yang dihadapi
D. Cara cara yang dilakukan
E. Rasa cinta tanah air
Kunci Jawaban : E