Contoh Teks Prosedur Membuat Getuk, Telur Mata Sapi, dan Pisang Goreng

Teks prosedur merupakan rangkaian cara yang perlu dilakukan untuk menyelesaikan suatu tugas. Di sini ada beberapa contoh teks prosedur tersebut.

20 Maret 2025 Nana

Contoh Teks Prosedur Membuat Getuk, Telur Mata Sapi, dan Pisang Goreng โ€” Sudah tahukah kamu apa itu teks prosedur? Teks prosedur merupakan rangkaian cara yang wajib dilakukan untuk menyelesaikan atau menyiapkan suatu tugas tertentu.

Dalam artikel terbaru Mamikos ini ada beberapa contoh teks prosedur membuat getuk, telur mata sapi, dan pisang goreng yang bisa kamu jadikan bahan belajar nanti.

Mari simak seperti apa contoh teks prosedur membuat getuk, telur dan pisang goreng tersebut di sini. ๐Ÿ“–๐ŸŒโœจ

Menyimak Contoh Teks Prosedur Membuat Hidangan Nusantara

Contoh Teks Prosedur Membuat Getuk, Telur Mata Sapi, dan Pisang Goreng
freepik.com/@azerbaijan_stockers

Seperti yang sudah Mamikos sebutkan sebelumnya bahwa di kesempatan kali ini Mamikos akan menginformasikan untuk kamu contoh-contoh teks prosedur membuat getuk, telur mata sapi, dan pisang goreng.

Jadi, apabila kamu ingin tahu seperti apa contoh teks prosedur membuat beberapa hidangan tersebut, kamu bisa membaca bahasan Mamikos ini sampai selesai.

Teks Prosedur Sebagai Bagian dari Penyiapan Suatu Hal

Apakah kamu pernah menyimak panduan membuat sebuah produk minuman atau makanan pada kemasannya? Biasanya panduannya tercantum di belakang kemasan.

Di sana terdapat instruksi atau petunjuk tentang cara penyajian atau prosedur pembuatan dari minuman atau makanan tersebut.

Mulai dari mempersiapkan alat hingga bahan yang merupakan minuman atau makanannya. Hal tersebut disebut sebagai teks prosedur.

Sederhananya teks prosedur merupakan rangkaian langkah atau cara yang harus dilakukan untuk menyelesaikan atau menyiapkan sesuatu hal.

Langkah-langkah yang tercantum dalam kemasan minuman atau makanan tersebut menjadi salah satu contoh teks prosedur yang paling mudah dijumpai dalam kehidupan sehari-hari.

Teks prosedur biasanya digunakan sebagai arahan/petunjuk yang diperuntukkan bagi kamu yang mungkin belum mengetahui cara penyajian atau menyelesaikan suatu tugas.

Pengertian teks prosedur juga dipahami sebagai runutan tindakan untuk menciptakan atau menghasilkan suatu hal.

Selain itu, teks prosedur juga bisa dipahami sebagai penjelasan dari langkah-langkah secara lengkap, rinci dan detail tentang cara untuk melakukan sesuatu.

Setelah memahami apa makna lengkapnya, maka selanjutnya kamu bisa menyimak contoh teks prosedur membuat getuk, telur mata sapi, dan pisang goreng sebagaimana yang sudah Mamikos himpun dalam artikel ini.

1. Contoh Teks Prosedur Membuat Getuk

Contoh Teks Prosedur Membuat Getuk
Canva/@ikarahma

Getuk lindri merupakan salah satu makanan tradisional khas yang populer di Jawa Tengah dan Jawa Timur.

Makanan ringan satu ini juga merupakan salah satu contoh olahan dari bahan baku singkong.

Biasanya getuk lindri dihidangkan dengan taburan kelapa parut di atasnya sehingga menghasilkan rasa yang enak, legit dan gurih.

Berikut ini adalah contoh teks prosedur membuat getuk lindri yang bisa kamu ikuti.

Bahan-bahan:

  • 1 kg singkong dengan kualitas bagus
  • 1 sdt garam halus
  • 1 buah kelapa segar yang diparut
  • 300 gr gula pasir
  • Pewarna makanan secukupnya (warna sesuai keinginan)
Close