Pendaftaran UHAMKA 2025-2026, Jadwal, Syarat, Jalur, dan Biaya

Gelombang pendaftaran UHAMKA 2025-2026 dibagi menjadi 4 sesi. Persiapkan diri dan berkas yang dibutuhkan untuk mendaftar. Jangan sampai terlewat jadwalnya.

17 Maret 2025 Mamikos

Beasiswa Prestasi

Beasiswa ini diberikan untuk mahasiswa berprestasi dengan IPK minimal 3.0. Berikut detailnya.

  • Mahasiswa akan mendapatkan potongan BOP pada semester 2 hingga 8 sebesar 30%.
  • IPK minimal 3.00 per semester.
  • Bebas ujian masuk dengan memperhatikan ketentuan sebagai berikut:
    • Lulusan SMA/MA/SMK negeri/swasta tahun ajaran 2023 sampai 2025.
    • Memiliki prestasi di bidang ilmiah, keagamaan, seni, dan olahraga minimal tingkat kabupaten atau kota.
    • IPK semester 1 minimal 3.00.
  • Persyaratan:
    • Memenuhi persyaratan umum.
    • Mengisi formulir pendaftaran dengan menyertakan lampiran piagam prestasi akademik atau non akademik tingkat kota atau kabupaten dan kartu hasil studi mahasiswa semester 1.

Program Studi UHAMKA

UHAMKA memiliki berbagai jenis program studi yang dapat mengasah keterampilan dan pengetahuan di jenjang pendidikan yang lebih tinggi.

Sebelum melakukan pendaftaran, kamu tentu harus mengetahui apa program studi yang akan diambil. Berikut beberapa jurusan di UHAMKA:

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

  • S1 Bimbingan dan Konseling
  • S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar
  • S1 PG. Pendidikan Anak Usia Dini
  • S1 Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
  • S1 Pendidikan Bahasa Inggris
  • S1 Pendidikan Bahasa Jepang
  • S1 Pendidikan Sejarah
  • S1 Pendidikan Ekonomi
  • S1 Pendidikan Geografi
  • S1 Pendidikan Matematika
  • S1 Pendidikan Biologi
  • S1 Pendidikan Fisika
  • S1 Pendidikan Profesi Guru

Fakultas Ekonomi dan Bisnis

  • S1 Akuntansi
  • S1 Manajemen
  • S1 Ekonomi Islam
  • D3 Perpajakan
  • D3 Akuntansi

Fakultas Teknologi Industri dan Informatika

  • S1 Teknik Informatika
  • S1 Teknik Elektro
  • S1 Teknik Mesin
  • S1 Sistem dan Teknologi Informasi

Fakultas Farmasi dan Sains

  • S1 Farmasi
  • D4 Analis Kesehatan/TLM
  • Profesi Apoteker

Fakultas Ilmu-ilmu Kesehatan

  • S1 Kesehatan Masyarakat
  • S1 Gizi

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

  • S1 Ilmu Komunikasi

Fakultas Agama Islam

  • S1 Pendidikan Agama Islam
  • S1 Perbankan Syariah
  • S1 Pendidikan Bahasa Arab

Fakultas Psikologi

  • S1 Psikologi

Fakultas Kedokteran

  • S1 Kedokteran
  • D3 Teknik Kardiovaskuler
  • Profesi Dokter

Sekarang, siapkan berkas yang dibutuhkan terlebih dahulu. Perhatikan jadwal penyelenggaraannya agar tidak tertinggal.

FAQ

Bagaimana cara mendaftar di UHAMKA?

Cara mendaftar UHAMKA bisa melalui jalur tes, jalur tanpa tes, dan jalur PMDK. Informasi selengkapnya tentang pendaftaran UHAMKA dapat kamu temukan di website https://pmb.uhamka.ac.id/.

Apakah Universitas Muhammadiyah Prof Dr Hamka menerima KIP kuliah?

Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka (UHAMKA) menerima KIP Kuliah di program studi tertentu.

Apakah UHAMKA menerima mahasiswa pindahan?

UHAMKA menerima mahasiswa dari jalur regular maupun pindahan.

UHAMKA ada beasiswa apa saja?

UHAMKA menyediakan 2 beasiswa, yaitu beasiswa khusus dan beasiswa kader berprestasi.

Universitas UHAMKA urutan ke berapa?

Berdasarkan data versi 4ICU tahun 2023, UHAMKA menduduki peringkat ke-1 kampus Islam terbaik di Indonesia dan peringkat ke-9 sebagai kampus Islam terbaik se-dunia.

Referensi:

Close