26 Simbol-simbol Flowchart beserta Fungsinya Lengkap

Flowchart adalah penggambaran secara grafik dari tahapan atau urutan penyelesaian masalah yang menggunakan sekumpulan simbol. Simbol-simbol tersebut memiliki fungsinya masing-masing. Simak uraian di bawah ini untuk lebih jelasnya.

04 Maret 2025 Weni Y

2. Simbol Kegiatan Manual (Manual Operation Symbol)

26 Simbol-Simbol Flowchart beserta Fungsinya Lengkap
dosenpendidikan.co.id

Manual Operation Symbol  berfungsi untuk menunjukkan proses  pengolahan yang tidak dilakukan oleh komputer.

3. Simbol Titik Terminal (Terminal Point Symbol)

26 Simbol-Simbol Flowchart beserta Fungsinya Lengkap
bukubiruku.com

Terminal Point Symbol berguna untuk menunjukan suatu permulaan (start) atau akhir (stop) dalam suatu proses  kegiatan.

4. Simbol Keputusan (Symbol Decision)

dosenpendidikan.co.id

Decision Symbol berfungsi untuk memilih proses berdasarkan kondisi yang ada.

5. Simbol Proses Terdefinisi (Predefined Process Symbol)

dosenpendidikan.co.id

Preparation Symbol adalah Simbol berfungsi untuk mempersiapkan penyimpanan yang sedang/akan digunakan sebagai tempat pengolahan di dalam storage.

6. Simbol Persiapan (Preparation Symbol)

dosenpendidikan.co.id

Preparation symbolberfungsi untuk pelaksanaan suatu bagian (sub-program) atau prosedur

7. Simbol Pengurutan Office (Sorting Office Symbol)

bukubiruku.com

Sorting Office Symbol  berfungsi untuk menunjukan proses pengurutan data diluar proses komputer.

8. Simbol Pemindahan (Transportation/Move Symbol)

bukubiruku.com

Symbol Transportation/Move berfungsi untuk memindahkan material dengan forklift, mengangkat barang dengan crane, memindahkan barang dengan tangan, dan sebagainya. 

9. Simbol Menunggu (Delay Symbol)

dosenpendidikan.co.id

Delay Symbol berfungsi untuk material dalam trolley  menunggu dan diproses lebih lanjut, menunggu elevator, surat-surat menunggu untuk diarsipkan, dan sebagainya. 

C. Simbol Input dan Output

1. Simbol Keluar-Masuk (Input-Output Symbol)

dosenpendidikan.co.id

Input-Output Symbol adalah berfungsi untuk menyatakan proses input dan output tanpa tergantung dengan jenis peralatannya.

2. Simbol Manual Input ( Keying Operation Symbol)

Keying Operation Symbol berfungsi untuk menunjukkan input data secara manual menggunakan online keyboard.

3. Simbol Tampilan (Display Symbol)

bukubiruku.com

Display Symbol berfungsi untuk menyatakan peralatan output yang digunakan yaitu layar, plotter, printer dan sebagainya.

4. Simbol Disk dan Penyimpanan Online (Disk and On-line Storage Symbol)

dosenpendidikan.co.id

Disk and On-line Storage Symbol berfungsi untuk menyatakan input yang berasal dari disk atau disimpan ke disk.

5. Simbol Unit Pita Magnetik (Magnetic Tape Unit Symbol)

dosenpendidikan.co.id

Magnetic Tape Unit Symbol berfungsi untuk menyatakan input berasal dari pita magnetik atau output disimpan ke pita magnetik.

6. Simbol Kartu Plong (Punch Card Symbol)

bukubiruku.com

Symbol Punch Card  berfungsi untuk menyatakan bahwa input berasal dari kartu atau output ditulis ke kartu.

7. Simbol Dokumen (Document Symbol)

dosenpendidikan.co.id

Document Symbolberfungsi untuk menyatakan input yang berasal dari dokumen dalam bentuk kertas atau output dicetak ke kertas.

8. Simbol Penyimpanan Offline (Off-line Storage Symbol)

bukubiruku.com

Off-line Storage Symbol berfungsi untuk menunjukkan bahwa data di dalam simbol ini akan disimpan.

9. Simbol Pasangan (Couple Symbol)

bukubiruku.com

Couple Symbol berfungsi untuk menunjukkan suatu data/elemen yang dikirimkan dari satu modul ke modul yang lain.

Anak panah pada lingkaran hitam menunjukkan elemen kontrol yang dikirimkan. Sedangkan, anak panah pada lingkaran yang putih menunjukkan data yang dikirimkan.

10. Simbol Magnetik Disk (Magnetik Disk Symbol)

bukubiruku.com

Magnetik Disk Symbol digunakan untuk input atau output yang menggunakan disk magnetik.

11. Simbol magnetik drum (Magnetik Drum Symbol)

bukubiruku.com

Magnetik Drum Symbol digunakan untuk input atau output yang menggunakan Drum Magnetik.

Close