Teks yang Membahas Tentang Percobaan yang Dilakukan oleh Peneliti Disebut?

Teks yang membahas tentang percobaan – Jenis teks ini ditujukan untuk menyampaikan hasil percobaan peneliti.

Teks laporan hasil percobaan disusun secara rinci menggunakan data yang telah dikumpulkan. Di dalam laporan, terdapat informasi dari hasil eksperimen, pengamatan dan penelitian.

Kerangka teks laporan percobaan terdiri dari pendahuluan, metode, hasil, analisis dan ringkasan.

Laporan disusun secara sistematis, logis, lengkap, terperinci dan objektif, sesuai tujuan peneliti.

Gaya bahasanya harus jelas, agar pembaca dan penguji dapat memahami hasil penelitiannya. Jika laporan percobaan membahas objek tertentu, peneliti bisa menetapkan batasannya.

Mengenal Teks yang Membahas Tentang Percobaan yang Dilakukan oleh Peneliti Disebut

Teks yang membahas tentang percobaan yang dilakukan oleh peneliti disebut juga sebagai teks laporan percobaan.

Teks ini bisa menceritakan tentang proses dan hasil penelitian di lapangan.

Laporan biasanya digunakan untuk melaporkan hasil praktikum, karya ilmiah dan hasil percobaan.

Teks laporan harus menggunakan bahasa penulisan yang baku dan sesuai standar ilmiah. Berdasarkan kerangkanya, peneliti bisa membuat :

1. Pendahuluan

Untuk menyampaikan tujuan percobaan, hipotesis, latar belakang teori dan informasi relevan lainnya.

Pendahuluan digunakan untuk memperkenalkan topik atau objek yang akan diteliti.

2. Metode

Pada bagian ini, penulis menyampaikan secara rinci metode yang dipakai saat penelitian.

Jika ada informasi lain seperti bahan, alat dan prosedural, maka penulis bisa mencantumkannya.

3. Hasil

Pasti teks yang membahas tentang percobaan yang dilakukan oleh peneliti disebut laporan penelitian.

Alasannya karena hasil percobaan peneliti digunakan sebagai pokok pembahasan.

4. Analisis Data

Di sini, penulis dapat memberikan informasi penting berupa data analisis dan hasil percobaan. Informasi harus objektif dan sistematis, kebenaran datanya masih bisa diuji lebih lanjut.

5. Ringkasan

Terakhir, penulis dapat menyampaikan kesimpulan tentang hasil percobaannya.

Rangkuman bisa didasari dengan pertanyaan, jawaban, diskusi, saran penelitian dan informasi lainnya.

Dengan memahami struktur penulisan teks laporan hasil percobaan, kamu bisa mengetahui cara buatnya. 

Selama melakukan percobaan, jangan lupa untuk mencatat poin-poin pentingnya. 

Teks yang membahas tentang percobaan yang dilakukan oleh peneliti disebut laporan percobaan.


Klik dan dapatkan info kost di dekat kampus idamanmu:

Kost Dekat UGM Jogja

Kost Dekat UNPAD Jatinangor

Kost Dekat UNDIP Semarang

Kost Dekat UI Depok

Kost Dekat UB Malang

Kost Dekat Unnes Semarang

Kost Dekat UMY Jogja

Kost Dekat UNY Jogja

Kost Dekat UNS Solo

Kost Dekat ITB Bandung

Kost Dekat UMS Solo

Kost Dekat ITS Surabaya

Kost Dekat Unesa Surabaya

Kost Dekat UNAIR Surabaya

Kost Dekat UIN Jakarta