Uang Pangkal UGM Jalur Mandiri 2024 Seberapa Besar? Berikut Informasinya
Mahasiswa baru UGM Jalur Mandiri wajib merapat dan catat informasi dari Mamikos kali ini. Inilah daftar biaya kuliah di UGM 2024.
Besaran UKT Pendidikan Unggul UGM 2024
- UKT Pendidikan Unggul Rp11.400.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 25% Rp8.550.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 50% Rp5.700.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 75% Rp2.850.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 100% Rp0
Program Studi
1. Manajemen Informasi Kesehatan
2. Teknologi Rekayasa Mesin
3. Teknologi Rekayasa Perangkat Lunak
4. Teknologi Rekayasa Elektro
5. Teknologi Rekayasa Instrumentasi dan Kontrol
6. Teknologi Survei dan Pemetaan Dasar
7. Sistem Informasi Geografis
8. Teknologi Veteriner
9. Pengembangan Produk Agroindustri
10. Pengelolaan Hutan
11. Teknik Pengelolaan dan Perawatan Alat Berat
12. Teknologi Rekayasa Internet
13. Teknik Pengelolaan dan Pemeliharaan Infrastruktur Sipil
14. Teknologi Rekayasa Pelaksanaan Bangunan Sipil

Advertisement
UKT Pendidikan Unggul UGM 2024
- UKT Pendidikan Unggul Rp13.300.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 25% Rp9.975.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 50% Rp6.650.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 75% Rp3.325.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 100% Rp0
2. UKT UGM Program Studi Sarjana bidang Ilmu Sosial dan Humaniora
Program Studi
1. Bahasa dan Kebudayaan Korea
2. Bahasa dan Sastra Indonesia
3. Pariwisata
4. Bahasa, Sastra, dan Budaya Jawa
5. Bahasa dan Kebudayaan Jepang
6. Bahasa dan Sastra Prancis
7. Sastra Arab
Besaran UKT Pendidikan Unggul
- UKT Pendidikan Unggul Rp7.600.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 25% Rp5.700.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 50% Rp3.800.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 75% Rp1.900.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 100% Rp0
Program Studi
1. Filsafat
Besaran UKT Pendidikan Unggul
- UKT Pendidikan Unggul Rp8.300.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 25% Rp6.225.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 50% Rp4.150.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 75% Rp2.075.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 100% Rp0
Program Studi
1. Sastra Inggris
2. Pembangunan Sosial dan Kesejahteraan
3. Ilmu Hubungan Internasional
4. Sosiologi
5. Sejarah
Besaran UKT Pendidikan Unggul
- UKT Pendidikan Unggul Rp8.800.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 25% Rp6.600.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 50% Rp4.400.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 75% Rp2.200.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 100% Rp0
Program Studi
1. Antropologi Budaya
2. Arkeologi
3. Ilmu Ekonomi
4. Ilmu Komunikasi
5. Manajemen dan Kebijakan Publik
6. Akuntansi
7. Hukum
8. Manajemen
9. Politik dan Pemerintahan