3 Contoh Kalimat Simple Past Tense dan Present Perfect Tense serta Artinya

Pelajaran Bahasa Inggris sebenarnya sangat seru loh, apalagi jika kamu mau fokus sebentar saja. Simak contohnya di sini.

01 Januari 2024 Fajar Laksana

Rumus Regular Verb dan Irregular Verb

Selanjutnya, Contoh kalimat Simple Past Tense yang akan kita bahas ini akan membantu menjelaskan antara kata kerja yang beraturan dan tidak beraturan. Jadi simak langsung saja.

Untuk Regular Verb, kita bisa menambahkan akhiran (-d, -ed dan –ied) pada masing-masing kata kerjanya. Contohnya seperti ini :

(-d) He moved to the other room

Artinya : Dia (laki-laki) pindah ke ruangan lain

(-ed) I dumped last time we meet in caffe

Artinya : Saya mencampakkan terakhir kali kita bertemu di cafe

(ied) Did the kids run on the last day at school?

Artinya : Apakah anak itu lari terakhir kali sekolah?

Lalu untuk Irregular Verb contohnya seperti ini :

She fell off the car yesterday

Artinya : Dia (wanita) jatuh dari mobil kemarin.

Menggunakan kata kerja yang tidak beraturan merupakan jenis yang satu ini jadi silakan pahami. Kamu pasti membutuhkan waktu namun pelan-pelan saja.

Ada juga Adverb of Frequency atau Adverb of Time. Ketika menggunakannya kita bisa langsung menambahkan keterangan waktu.

Contoh tambahannya seperti along time ago, just now, a week ago atau semacamnya. Penambahan ini jelas dan bisa kamu hafalkan seiring berjalannya waktu.

Kegunaan Kalimat Simple Past Tense

Ingat bahwa kalimat jenis ini memiliki penggunaan khusus. Jadi simak selengkapnya khusus untuk kamu pahami. Apabila kamu ingin menggunakannya tentu saja.

Menjelaskan masa lampau, pada intinya kalimat ini digunakan untuk semua hal yang berhubungan dengan masa lalu.

Mulai dari peristiwa, aktivitas bahkan sebuah emosi. Ketika ingin throwback tentu saja akan memudahkan dalam menjelaskannya tersebut.

Lalu apakah ketika kejadian pada masa lalu sudah terjadi dan masih terus berlangsung bisa menggunakan kalimat jenis ini?

Tentu saja bisa, peristiwa yang berlangsung dan sudah tidak berlangsung pada masa lalu bisa kita gunakan kalimat ini. Apakah kamu sudah mendapatkan poin dari kegunaan kalimat jenis ini?

Contoh Kalimat Present Perfect Tense

Selanjutnya, masih dalam memahami contoh kalimat Simple Past Tense dan Present Perfect Tense ini.

Kami akan menjelaskan mengenai Present Perfect Tense, kalimat yang menjelaskan mengenai kejadian yang digunakan untuk menjelaskan peristiwa yang masih berlanjut sampai sekarang.

Jadi, simak penggunaannya selengkapnya berikut ini untuk Nominal Sentence

Close