2 Contoh Rantai Makanan Ekosistem Sungai beserta Ciri-ciri dan Contoh Gambarnya Lengkap

Penasaran dengan apa saja contoh rantai makanan yang terdapat pada ekosistem sungai? Dapatkan jawabannya di sini.

07 Agustus 2024 Fajar Laksana

2. Tumbuhan Sungai -> Fitoplankton -> Ikan -> Kura-Kura -> Dekomposer

Contoh Rantai Makanan Ekosistem Sungai
brainly.com

Contoh rantai makanan ekosistem sungai selanjutnya adalah tumbuhan sungai, fitoplankton, ikan, kura-kura, dan dekomposer.

Penjelasan singkatnya adalah tumbuhan sungai memproduksi energi yang nanti akan menjadi makanan bagi konsumen primer, yaitu fitoplankton.

Fitoplankton kemudian menjadi sumber energi atau makanan bagi konsumen 1 yaitu ikan.

Ikan yang telah mengonsumsi energi berupa makan fitoplankton tersebut kemudian menjadi makanan atau sumber energi untuk kura-kura.

Tahap terakhir dari rantai makanan dengan skema ini sama seperti skema yang lainnya adalah bakteri, cacing, atau dalam hal ini adalah dekomposer atau pengurai.

Demikian pembahasan mengenai contoh rantai makanan ekosistem sungai beserta ciri-ciri dan contoh gambarnya. Semoga bermanfaat.

FAQ

Jelaskan apa saja ciri-ciri ekosistem sungai?

Adapun ciri-ciri dari ekosistem sungai di antara adalah sebagai berikut.
1. Air sungai mengalir dari sisi hulu hingga hilir
2. Terdapat berbagai organisme atau makhluk hidup yang beradaptasi dengan arus air sungai yang mengalir, baik dalam tempo lambat maupun deras
3. Terdapat variasi terkait kondisi fisik dan kimia yang cukup tinggi tergantung pada lokasi sungai mengalir, apakah di bagian hulu atau hilir
4. Air sungai muncul dari air tanah yang teralirkan menuju hilir lalu diteruskan ke laut menjadi air asin

Apa saja rantai makanan yang ada di sungai?

2. Tumbuhan Sungai -> Fitoplankton -> Ikan -> Kurakura -> Dekomposer
Contoh rantai makanan ekosistem sungai selanjutnya adalah tumbuhan sungai, fitoplankton, ikan, kura-kura, dan dekomposer. Penjelasan singkatnya adalah tumbuhan sungai memproduksi energi yang nanti akan menjadi makanan bagi konsumen primer, yaitu fitoplankton. Fitoplankton kemudian menjadi sumber energi atau makanan bagi konsumen 1 yaitu ikan. Ikan yang telah mengonsumsi energi berupa makan fitoplankton tersebut kemudian menjadi makanan atau sumber energi untuk kura-kura.

Jelaskan apa rantai makanan di ekosistem sungai?

1. Ganggang -> Ikan -> Bangau -> Buaya -> Pengurai / Dekomposer
Contoh rantai makanan ekosistem sungai yang pertama adalah dari ganggang hingga dekomposer atau pengurai. Terdapat lima anggota di dalam skema rantai makanan ekosistem ini, yakni ganggang, ikan, bangau, buaya, dan pengurai, lalu kembali kepada ganggang. Apabila dibaca secara singkat adalah ikan mengonsumsi ganggang, ikan dikonsumsi bangau, lalu buaya memakan buaya, dan titik terakhir yang akan menuntaskan rantai makanan adalah pengurai.

Apa yang membedakan ekosistem air dengan ekosistem tanah?

Ekosistem sungai atau ekosistem air tentu berbeda dengan ekosistem tanah, sebab komponen serta anggota ekosistem tanah tidak berada di dalam air, hal ini berbeda dengan ekosistem air tawar.

Ada apa saja di ekosistem sungai?

Komponen-komponen di dalam ekosistem sungai tersebut antara lain air, substrat dasar sungai, vegetasi riparian, organisme sungai, nutrien, dan yang terakhir adalah iklim serta cuaca.

Close