Contoh Soal Hukum Faraday 1 dan 2 beserta Jawabannya Lengkap untuk Bahan Belajar
Ada berbagai metode yang bisa digunakan untuk bisa menguasai materi mengenai Hukum Faraday, salah satunya dengan berlatih dari contoh soal. Yuk, peljari contoh soal Hukum Faraday 1 dan 2 di sini!
Soal 10 dan 11
- Ke dalam larutan CuSO4 dialirkan listrik sebesar 4 ampere selama 300 sekon.
Berapakah gram massa Cu yang dihasilkan di katode?
A. 200 gram
B. 394,7 gram
C. 450 gram
D. 500 gram
Kunci jawaban : B. 394,7 gram
- Berapakah volume gas O₂ yang dihasilkan di anode jika diukur pada tekanan dan temperatur tertentu?
A. 10 L
B. 12 L
C. 16,53 L
D. 20 L
Kunci jawaban : C. 16,53 L
- Jika arus listrik dialirkan melalui larutan AgNO₃ dan NiCl₂ yang disusun secara seri, maka terbentuk endapan perak (Ag) sebanyak 27 gram. Berapakah massa endapan nikel (Ni) yang dihasilkan?

Advertisement
A. 5,0 gram
B. 6,5 gram
C. 7,34 gram
D. 8,0 gram
Kunci jawaban : C. 7,34 gram
- Sejumlah arus dapat mengendapkan 1,56 gram perak dari larutan AgNO3. Jika arus yang sama dialirkan selama selang waktu yang sama ke dalam lelehan AlCl3, berapa gram aluminium yang dapat diendapkan?
A. 0,12 gram
B. 0,13 gram
C. 0,14 gram
D. 0,15 gram
Kunci jawaban : B. 0,13 gram
- Berapa gram kalsium yang dapat dihasilkan dari elektrolisis lelehan CaCl2 dengan elektroda grafit selama satu jam jika digunakan arus 10 A?
A. 6,8 gram
B. 7,46 gram
C. 8,0 gram
D. 8,5 gram
Kunci jawaban : B. 7,46 gram
- Apabila dalam rangkaian elektrolisis di atas terbentuk endapan tembaga (Cu) sebesar 5 gram, berapa gram perak (Ag) yang mengendap pada elektrode?
A. 12 gram
B. 15 gram
C. 17 gram
D. 19 gram
Kunci jawaban : C. 17 gram
- Sebuah larutan CuSO₄ dielektrolisis dengan arus 5 ampere selama 30 menit. Berapakah massa tembaga (Cu) yang dihasilkan pada katode? (Cu = 63,5 g/mol, F = 96.500 C/mol)
A. 2,48 gram
B. 3,97 gram
C. 4,95 gram
D. 6,36 gram
Kunci jawaban : B. 3,97 gram
- Pada elektrolisis larutan AgNO₃, 2,16 gram perak (Ag) diendapkan. Jika massa molar Ag = 108 g/mol, berapa banyak muatan listrik yang digunakan selama elektrolisis tersebut? (F = 96.500 C/mol)
A. 2.000 C
B. 4.000 C
C. 6.000 C
D. 8.000 C
Kunci jawaban : B. 4.000 C