Contoh Surat Pernyataan Bermaterai Dilengkapi dengan Cara Membuatnya yang Baik dan Benar

Ada banyak variasi dan contoh surat pernyataan bermaterai yang beredar, tetapi perhatikan hal-hal penting ini sebelum membuatnya. Baca selengkapnya di bawah ini.

27 Oktober 2024 Ikki Riskiana

2. Memperhatikan Cara Penulisannya

Kamu harus betul-betul memperhatikan cara penulisannya.

Baca ulang surat tersebut untuk mengetahui adanya typo atau kesalahan lainnya. Hal ini diperlukan karena surat pernyataan sifatnya resmi.

3. Menyusun Kalimat Secara Lugas dan Tidak Sederhana

Pastikan kalimat yang terdapat pada surat tersebut tidak bertele-tele dan jelas tujuannya.

Dengan begitu, akan mudah dimengerti terutama jika membuat surat pernyataan bagi masyarakat awam.

4. Menggunakan Format yang Benar

Kamu juga harus mengetahui format surat pernyataan yang benar itu seperti apa.

Semua surat pernyataan hampir memiliki format yang sama, kecuali bentuk dari isinya yang sedikit berbeda. Berikut ini susunan format yang benar.

  • Judul surat pernyataan disesuaikan dengan jenisnya.
  • Data diri atau identitas pihak yang berkaitan dengan surat tersebut.
  • Isi pernyataan. Jika pada surat pernyataan hutang piutang maka wajib mencantumkan nominal dan masa tenggang pembayaran. Sedangkan, untuk surat perjanjian harus mencantumkan poin-poin yang harus dipatuhi kedua belah pihak.
  • Penutup.
  • Tanda tangan pihak yang terkait beserta nama lengkap.
  • Terakhir, tanda tangan dari saksi jika diperlukan.

Demikianlah pembahasan mengenai contoh surat pernyataan bermaterai. Baca informasi menarik lainnya dengan langsung mengunjungi blog Mamikos Info.

Close