Nonton Film “JUMBO” Full Movie Bukan di LK21 Rebahin Cocok untuk Mengisi Liburan Lebaran
Film animasi karya anak bangsa yang satu ini wajib diitonton! Yuk, jangan sampai melewatkan film JUMBO di liburan nanti.
Trailer Film JUMBO
Sambil menunggu 31 Maret 2025 nanti, yuk, kita bersama-sama nonton trailer film JUMBO terlebih dahulu untuk menyaksikan seberapa kerennya, sih, film ini!
Melalui trailer kamu bisa melihat cuplikan adegan yang menampilkan sekilas alur cerita, karakter-karakter utama, serta konflik yang akan dihadapi Don dalam petualangannya dalam waktu singkat tanpa terkena spoiler.
Link nonton film JUMBO trailer
Yuk, klik link trailer film JUMBO terbaru di bawah ini, ya.

Advertisement
Kenapa Harus Nonton Film JUMBO?
Bagi kamu yang masih ragu, ada banyak alasan kenapa JUMBO wajib masuk dalam daftar tontonan di hari libur panjang nanti, nih.
Pertama, ini adalah film animasi Indonesia dengan kualitas yang tidak kalah dari produksi luar negeri. Visual yang detail dan animasi yang halus, film JUMBO siap memberikan pengalaman menonton yang memanjakan mata.
Kedua, JUMBO juga melibatkan berbagai talenta berbakat, termasuk Ryan Adriandhy sebagai sutradara. Sebagai seorang komedian yang juga memiliki pengalaman di bidang animasi, Ryan membawa sentuhan unik dalam penggarapan film ini
Ketiga, JUMBO bukan sekadar film animasi biasa. Ceritanya menyajikan pesan yang dalam tentang perundungan anak, persahabatan, dan impian. Cocok sekali ditonton bersama keluarga atau teman-teman karena ada banyak nilai kehidupan yang bisa diambil.
Terakhir, film ini juga menghadirkan deretan pengisi suara ternama seperti Ariel Noah, Bunga Citra Lestari, dan banyak lagi. Berkat karakter yang kuat dan pengisi suara yang berkualitas, JUMBO bisa bikin kamu lebih terhubung dengan kisah para tokohnya.
Jadi, masih mau melewatkan film sekeren ini? Bisa jadi JUMBO akan masuk ke daftar film animasi terbaik, lho.
Penutup
Itulah tadi informasi yang dapat Mamikos berikan seputar film JUMBO yang sebentar lagi akan tayang. Nah, tunggu apa lagi? Yuk, langsung masukkan agenda nonton film JUMBO untuk mengisi libur Lebaran bersama keluarga.
Jangan lupa mampir ke blog Mamikos untuk mendapatkan update tentang film bioskop terbaru seperti Singsot, atau drama Korea yang sedang tayang, hingga anime seru lainnya.
FAQ
Film animasi JUMBO menceritakan tentang Don yang sangat menyukai dongeng dari ayah dan ibunya. Dirinya mempunyai mimpi untuk menyelenggarakan pertunjukan dongang yang sering didengar dari orang tuanya.
Film JUMBO akan tayang di bioskop mulai 31 Maret 2025 atau bertepatan dengan momen libur Lebaran.
JUMBO merupakan film animasi yang dibuat oleh sineas Indonesia dengan melibatkan 200 kreator lokal dan disutradarai oleh Ryan Ariandhy.
Pengisi suara karakter dalam film JUMBO di antaranya adalah Prince Poeturay sebagai Don, Ariel Noah sebagai ayah Don, Bunga Citra Lestari sebagai ibu Don, dan banyak lagi.
Referensi:
Sinopsis “Jumbo” Film Animasi Indonesia Yang Akan Tayang di 2025 [Daring]. Tautan: https://narasi.tv/read/narasi-daily/sinopsis-jumbo-film-animasi-indonesia-yang-akan-tayang-di-2025
Film Animasi ‘JUMBO’: Sinopsis, Jadwal Tayang, dan Daftar Pengisi Suara [Daring]. Tautan: https://www.fimela.com/entertainment/read/5912798/film-animasi-jumbo-sinopsis-jadwal-tayang-dan-daftar-pengisi-suara