5 Contoh Kalimat Nominal dalam Bahasa Inggris beserta Artinya Lengkap
Agar bisa lancar berbahasa Inggris, kamu harus belajar dari contoh kalimat nominal dalam bahasa Inggris. Berikut penjelasan selengkapnya.
c. Kata Keterangan (Adverb)
- Darmi is at Bali today (Darmi sedang berada di Bali hari ini)
- You are in here (Kamu ada di sini)
- I am at the lobby now (aku berada di lobby sekarang)
- He is at swimming pool (dia berada di kolam renang)
- We are in the park (kita berada di taman)
- They are in my house (mereka sedang berada di rumahku)
Dengan semua contoh kalimat nominal dalam bahasa Inggris di atas, kamu bisa mempelajarinya.
Kalimat nominal di atas berbentuk simple present tense sehingga terlihat simpel.
Tentunya kamu perlu waktu lebih banyak untuk mempelajari kalimat-kalimat yang ada.
2. Contoh Kalimat Nominal dalam Bahasa Inggris Negatif
Selanjutnya ada kalimat nominal negatif yang isinya berupa respons penolakan.
Beberapa contoh di bawah ini bisa kamu pelajari, karena kalimat nominal negatif sangat kompleks.

Advertisement
Agar lebih jelas, berikut contoh-contoh kalimat negatif dari kata sifat sampai kata keterangan.
a. Kata Sifat (Adjective)
- They are not sad (mereka tidak sedih)
- You are not lazy (kamu tidak malas)
- Siska is not hungry (Siska tidak lapar)
- Ragil is not sleepy (Ragil tidak mengantuk)
- I am not clumsy (aku bukan orang ceroboh)
- Nami is not mad (Nami tidak sedang marah)
b. Kata Benda (Noun)
- I am not Asura (aku bukanlah asura)
- Katy is not in Malaysia (Katy tidak berada di Malaysia)
- You are not same with me (kamu tidak sama denganku)
- They are not fans of Ronaldo (mereka bukan penggemar Ronaldo)
- Navi is not my brother (Navi bukan saudara laki-laki saya)
- We are not videographer team (kita bukanlah tim videografer)
c. Kata Keterangan (Adverb)
- Natsu is not at the gym everyday (Natsu tidak berada di gym setiap hari)
- She is not in make up room (dia tidak berada di ruang tata rias)
- They are not on that truk (mereka tidak berada di truk itu)
- You are not in my kitchen (kamu tidak berada di dapurku)
- We are not listed in the Game Tournament (kita tidak terdaftar di kompetisi game)
- I am not at Surakarta (aku tidak berada di Surakarta)
Beberapa contoh kalimat nominal dalam bahasa Inggris Negatif di atas sangat simpel.
Setelah subjek, to be kalimat nominal negatif digunakan. Di sini kamu bisa menggunakan to be “not” di setiap kata kedua setelah subjek untuk memperjelas penolakanmu pada kalimat tersebut.
Simpelnya, kalimat negatif selalu menggunakan kata penolakan setelah to be.
Dengan penulisan yang benar, kamu sudah memahami struktur simple present tense nominal negatif.
Terakhir di bawah ini kamu bisa mempelajari kalimat nominal interogatif.
3. Contoh Kalimat Nominal dalam Bahasa Inggris Interogatif
Selain positif dan negatif, ada kalimat nominal interogatif atau tentang pertanyaan. Kalimat tanya selalu di awali dengan subjek is, am, are atau kebalikannya.
Berikut ini contoh kata sifat dan kata benda yang bisa kamu pelajari, sedangkan kata keterangan belum bisa dicontohkan.
a. Kata Sifat/ Adjective
- Is she a good person? (apakah dia cewek yang baik?)
- Am I good enough? (apa aku sudah cukup bagus?)
- Is Bima this kind to everyone? (apakah Bima baik pada semua orang?)
- Are they naughty group? (apakah mereka grup yang nakal?)
- Are we really the bad guys? (apakah kita benar-benar jadi orang jahat?)
- Are you mad at me? (apa kamu marah kepadaku?)