7 Contoh Karya Seni Rupa Beserta Penjelasan dan Gambarnya Lengkap

Ingin tahu bagaimana hasil karya seni rupa? Dalam artikel ini, Mamikos akan berikan beberapa contohnya dilengkapi penjelasan dan gambarnya secara lengkap untuk kamu!

01 November 2022 M Ansor

5. Mosaik

katadata.com

Mosaik adalah seni rupa murni berbentuk dua dimensi maupun tiga dimensi.

Mosaik dibuat menggunakan teknik tempel, yaitu dengan cara menyusun serta menempelkan potongan kecil kertas, batu, keramik, kaca ataupun yang lainnya agar dapat menghasilkan sebuah pola atau bentuk tertentu.

6. Fotografi

7 Contoh Karya Seni Rupa Beserta Penjelasan dan Gambarnya Lengkap
PhotoMIX Company

Fotografi adalah seni rupa murni berbentuk dua dimensi yang dibuat menggunakan sebuah teknologi kamera. Seni ini merupakan bentuk ekspresi dari seorang fotografer.

7. Film

7 Contoh Karya Seni Rupa Beserta Penjelasan dan Gambarnya Lengkap
Pexels.com / @Kyle Loftus

Film merupakan salah satu jenis karya seni rupa murni, film berbentuk gambar atau visual yang memiliki berbagai macam tema. Film juga merupakan hasil kreatif dari para pembuatnya.

Penutup

Nah, itulah dia beberapa deretan contoh karya seni rupa beserta penjelasan dan gambarnya. Selain beberapa contoh di atas, tentunya masih banyak berbagai contoh seni rupa lain.

Bagaimana, apakah kamu sudah memahami apa itu seni rupa dan contohnya dengan baik?

Demikian ulasan yang bisa Mamikos sampaikan mengenai bagaimana contoh karya seni rupa beserta penjelasan dan gambarnya.

Semoga semua informasi yang telah Mamikos berikan tersebut dapat bermanfaat untuk kamu.

Jika kamu tertarik untuk mengetahui informasi seputar karya seni ataupun yang lainnya.

Jangan lupa untuk kunjungi blog Mamikos Info karena akan ada banyak sekali artikel-artikel menarik, bermanfaat, dan informatif yang dapat kamu baca untuk menambah wawasan.

Close