Kumpulan Contoh Soal Survei Kebhinekaan Kampus Merdeka / Mengajar dan Jawabannya 2024
Sedang mempersiapkan diri untuk mengikuti program Kampus Merdeka? Simak kumpulan contoh soal survei Kebhinekaan Kampus Merdeka dan jawabannya di bawah ini.
Contoh 19
Berikut ini yang bukan termasuk contoh sikap saling menghormati atas keberagaman bangsa yaitu…
A. Penyelesaian terhadap permasalahan yang ada dengan cara musyawarah
B. Terciptanya kerukunan seperti yang ada dalam keluarga
C. Adanya kesadaran untuk bisa mengutamakan kepentingan bersama di atas adanya kepentingan pribadi
D. Adanya semangat untuk memberikan pertolongan dan kerjasama dalam upaya memenuhi kebutuhan hidup
E. Adanya kesadaran untuk bisa menjaga keharmonisan yang ada dalam keluarga
Contoh 20
Landasan idiil dalam paradigma sosial wawasan nusantara terdapat sebuah hal yang berkedudukan yaitu…
A. Pancasila
B. Ketahanan sosial yang menjadi konsepsi sosial
C. UUD 1945
D. GBHN menjadi politik serta strategi nasional
E. Pembukaan UUD 1945

Advertisement
Penutup
Nah, itu tadi merupakan kumpulan dari beberapa contoh soal survei Kebhinekaan Kampus Merdeka yang sudah dilengkapi dengan jawaban benar.
Mengerjakan contoh soal tersebut bisa membantu kamu untuk lebih siap dalam menghadapi seleksinya.
Berkaitan dengan pelaksanaan program dari Kampus Merdeka, penting untuk kamu mengetahui perkembangan informasinya.
Kamu bisa mendapatkan informasi terbaru terkait dengan pelaksanaan program tersebut secara lengkap hanya di situs blog Mamikos.