Kumpulan Contoh Tari Tradisional Gaya Klasik Berkelompok dan Penjelasannya
Apakah kamu tahu apa saja nama tari tradisional yang ada di Indonesia? Simak contoh tari tradisional gaya klasik berkelompok dilengkapi dengan penjelasannya di bawah ini.
7. Tari Rentak Besapih

Kali ini terdapat contoh tari tradisional gaya klasik berkelompok yaitu Tari Rentak Besapih yang asalnya dari Jambi.
Tarian ini memiliki makna sebagai gambaran akan kesejahteraan dan kemakmuran yang dimiliki oleh masyarakat Jambi.
Hal tersebut juga sesuai dengan gerakan pada hentakan kaki yang terdapat di dalam tarian tersebut.

Advertisement
Penari dari Tari Rentak Besapih ada sebanyak 8 sampai dengan 10, bisa dimainkan oleh laki-laki maupun perempuan. Saat menari, para penari perlu untuk menggunakan pakaian adat melayu Jambi.
Tarian ini dahulunya berasal dari sejarah Jambi sebagai kota perdagangan yang begitu ramai.
Nah, itu tadi merupakan beberapa contoh tari tradisional gaya klasik berkelompok beserta penjelasannya yang sampai sekarang masih dapat kamu temui.
Mempelajari mengenai tari tradisional bisa menjadi cara yang kamu lakukan untuk melestarikan budaya Indonesia.
Tidak hanya itu, masih ada banyak tari tradisional dari daerah lainnya di Indonesia yang juga begitu menarik untuk kamu pelajari.
Kamu bisa membaca mengenai tari tradisional hingga rumah adat di Indonesia secara lengkap melalui situs blog Mamikos.