Mengenal UKT dan Uang Pangkal, Apa Perbedaannya?

Sudahkah kamu tahu perbedaan antara UKT dengan Uang Pangkal? Kalau belum, baca artikel ini sampai selesai untuk mengetahuinya.

26 Mei 2024 Nana

FAQ

Apakah uang pangkal dengan UKT sama?

Uang pangkal dengan UKT berbeda. Uang pangkal adalah biaya yang hanya dibayarkan saat awal perkuliahan, sedangkan UKT adalah biaya kuliah yang harus dibayarkan tiap semester.

Uang pangkal dibayar setiap apa?

Uang pangkal dibayar saat awal perkuliahan (hanya satu kali saja.)

UKT itu dibayar setiap apa?

UKT dibayar setiap semester.

UKT 2 untuk gaji berapa?

UKT 2 untuk gaji 1 – 2 juta.

Apakah jalur mandiri harus bayar uang pangkal?

Beberapa universitas menerapkan uang pangkal bagi mahasiswa yang lolos jalur mandiri.

Close