Tentang Kost Arcamanik Bandung
Arcamanik adalah salah satu kecamatan di Kota Bandung. Arcamanik dikenal karena memiliki lapangan pacuan kuda dan beberapa lapangan golf. Ini membuktikan bahwa lahan yang dimiliki Kecamatan Arcamanik memang luas. Pun letaknya yang berada di pinggir timur Kota Bandung justru semakin menarik minat banyak pengunjung karena jauh dari pusat kota yang bising dan berpolusi. Tak perlu heran apabila ada beberapa kost Arcamanik Bandung di sini.
Jika Anda memang membutuhkan kost Arcamanik Bandung, Anda bisa memanfaatkan kemudahan yang ditawarkan oleh
aplikasi Mamikos. Dengan mengaksesnya dari layar ponsel pintar Anda, Anda tidak perlu lagi melakukan survei dari pintu ke pintu untuk menyeleksi kost Arcamanik Bandung yang Anda inginkan. Situs Mamikos.com juga tersedia apabila Anda lebih menyukai tampilan di layar laptop atau komputer. Semua itu bisa Anda dapatkan dengan gratis di Playstore atau tinggal kunjungi saja
Mamikos.com.
Lapangan dan GOR Sekitar Kost Arcamanik Bandung
Seperti yang telah kami ulas di atas, Arcamanik terkenal dengan lapangan golf dan berbagai tempat untuk berolahraga. Letaknya yang sedikit jauh dari pusat Kota Bandung justru menambah daya tariknya karena masih mendiami tempat yang sejuk dan asri. Simaklah daftar tempat olahraga yang berada di sekitar kost Arcamanik Bandung berikut ini:
●Arcamanik Raya Golf dan Country Club
●Markas Gita Pakuan (Lapangan Sepak Bola Arcamanik)
●GOR Badminton Arcamanik
●Padang Golf Arcamanik Indah
●Lapangan Basket Saksama
●Lapangan Futsal Mutiara Bunda
●Arcamanik Driving Range
Tempat Makan Sekitar Kost Arcamanik Bandung
Selain lapangan olahraga, tak ada salahnya juga Anda mengetahui berbagai tempat makan yang bisa Anda kunjungi di sekitar kost Arcamanik Bandung. Untuk itu, simaklah tempat makan terkenal sekitar kost Arcamanik Bandung berikut ini:
1.Baso Tahu Imam Bonjol, yang lokasinya ada di Pujasera Aren 20, Jl. Arcamanik Endah No. 20, Arcamanik, Bandung Timur, Bandung.
2.Rumah Makan Ibu Haji Cijantung, yang lokasinya ada di Jl. Arcamanik Endah No. 46, Arcamanik, Bandung Timur, Bandung
3.Mi Baso Mas Min, yang lokasinya ada di Pujasera Aren 20, Jl. Arcamanik Endah No. 20, Arcamanik, Bandung Timur, Bandung.
4.Warung Steak Gusto, yang lokasinya ada di Jl. Arcamanik Endah No. 20 - 22, Arcamanik, Bandung Timur, Bandung
5.Awug Beras Asli Cibeunying, yang lokasinya ada di Jl Sindanglaya, Sukamiskin, Bandung Timur, Bandung
6.Sate King Kong Kambing Muda Darmo, yang lokasinya ada di Jl. Golf Barat No. 53, Arcamanik, Bandung
7.Ampera Arcamanik, yang lokasinya ada di JI. Arcamanik No. 38, Sukamiskin, Arcamanik, Kota Bandung
8.Kafe Bale-M, yang lokasinya ada di Jl. Arcamanik Endah No.74, Sukamiskin, Arcamanik, Kota Bandung
9.Mi Ayam Ceker Cikasungka, yang lokasinya ada di Jl. Arcamanik Endah No.106, Sukamiskin, Arcamanik, Kota Bandung
Demikianlah informasi singkat seputar kost Arcamanik Bandung murah. Jika Anda membutuhkan kost Arcamanik Bandung, jangan ragu lagi memakai aplikasi Mamikos. Dengan segala fitur Mamikos, mencari kost Arcamanik Bandung akan terasa mudah dan praktis. Anda juga bisa mencari kost lain seperti
kost Astanaanyar Bandung,
kost Andir Bandung murah, hingga
kost bulanan Bandung murah. Manfaatkan fitur
clustering supaya Anda juga bisa memilih dan memilah fasilitas kost sesuai dengan yang Anda inginkan. Sesuaikan juga rentang harga hasil pencarian kost Arcamanik Bandung agar pas dengan anggaran yang Anda rencanakan. Mudah dan praktis bukan? Karena itu, segeralah unduh
aplikasi Mamikos!