Kost Putri Dekat UIN Bandung Murah dan Sekitarnya
Bandung dikenal luas sebagai salah satu kota pelajar di Indonesia. Ada banyak sarana pendidikan khususnya perguruan tinggi yang diminati banyak lulusan sekolah menengah atas. Bahkan sejumlah perguruan tinggi terbaik tanah air ada di kota ini. Salah satu perguruan tinggi yang banyak peminatnya adalah Universitas Islam Negeri atau biasa dikenal dengan UIN Bandung. Lokasi kampus sangat strategis sehingga mudah ditemukan dan dijangkau. Bagi para mahasiswi baru atau siapapun yang akan beraktifitas di kampus tersebut, memilih kost putri dekat UIN Bandung atau sekitarnya adalah solusi hunian sewa terbaik untuk memudahkanmu beraktifitas ke kampus. Pilihan kost putri di sekitar kampus sangat banyak dan bervariasi. Informasi lengkap mengenai kost terkait simak uraian berikutnya.
Hal yang Perlu Kamu Tahu Sebelum Memilih Kost Putri Dekat UIN Bandung
Bagi para mahasiswi baru atau siapapun kamu yang akan beraktifitas di UIN dan sekitarnya, memilih kost putri dekat UIN Bandung yang akan membuatmu nyaman terkadang tidak mudah. Ada banyak hal yang harus kamu pertimbangkan sebelum memesan kamar kost. Di antara hal tersebut ialah siapkan budget yang akan digunakan untuk biayar sewa kost beserta kebutuhanmu lainnya. Perhatikan jarak antara kost dengan kampus apakah dapat dijangkau dengan berjalan kaki atau harus menggunakan kendaraan. Prioritaskan tempat tinggal yang lokasinya tidak jauh dari kampus supaya rutinitasmu sehari-hari berjalan dengan lancar.
Antara kos satu dengan lainnya tentu menyediakan kualitas yang berbeda khususnya bagian fasilitas. Ada kost kamar kosong, ada juga kos yang telah menyediakan perabotan untuk kenyamanan penghuninya. Jika setiap hari memerlukan akses internet, solusinya cari kost wifi Bandung dan tentunya dengan tarif yang terjangkau di kantong kamu. Terkadang ada sebagian kos yang memisahkan pembayaran sewa kamar dengan penggunaan fasilitas seperti penggunaan listrik, air, tempat parkir, internet, dan sebagainya. Untuk hal ini tentu saja kamu harus mencari tahu secara detil dan tanyakan seperti apa aturan pembayaran kos, apakah bulanan atau tahunan. Ketahui tingkat keamanan, kebersihan dan aturan kost yang berlaku untuk penghuni, pengunjung maupun penggunaan fasilitas. Supaya pencarian kos lebih cepat dan ekonomis gunakan aplikasi Mamikos sekarang juga.
Area Populer di Dekat UIN Bandung dan Sekitarnya
Area di sekitar kampus UIN Bandung ada banyak akomodasi untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari mulai dari pusat transportasi umum, aneka warung makan, mini market, perbankan, tempat ibadah, pusat pendidikan, layanan kesehatan, berbagai penginapan, kos-kosan dan sebagainya. Padatnya indekos biasanya berada di sekitar lingkungan kampus, termasuk di sekitar kampus Universitas Islam Negeri Bandung ini. Jarak sekitar 41 meter dari UIN, kamu akan menemukan salah satu persewaan
kost putri Bandung. Hunian sewa tersebut menyediakan kamar mandi dalam, kamar yang luas, fasilitas memadai dan lingkungannya terjamin aman.
Selain keberadaan sarana dan prasarana tersebut, untuk mengenal sebuah area populer selalu dikaitkan dengan destinasi wisata atau tempat penting lainnya. Sedangkan semua orang tahu bahwa Bandung selain dikenal sebagai kota pelajar, juga dijuluki sebagai primadona pariwisata di Jawa Barat. Ada banyak objek wisata yang tersedia mulai dari wisata alam, edukasi, belanja, kuliner, sejarah, hiburan, dan sebainya. Berikut kami berikan rekomendasi area wisata populer yang lokasinya cukup mudah dijangkau dari kawasan UIN Bandung antara lain:
- Wisata Batu Kuda, berjarak 6,6 km dari UIN Bandung yakni berlokasi di Cibiru Wetan, Cileunyi, Bandung.
- Kampoeng Tulip, berjarak 9,3 km dari UIN Bandung yakni berlokasi di Banyu Biru, Jl. Pasir Pogor Raya Jl. Ciwastra, Mekarjaya, Kec. Rancasari, Kota Bandung.
- Rabbit Town, berjarak 18,3 km dari UIN Bandung yakni berlokasi di Jl. Rancabentang No.30-32, Ciumbuleuit, Kec. Cidadap, Kota Bandung.
- Tangga 1000, berjarak 6,6 km dari UIN Bandung yakni berlokasi di Jl. Salh, Cileunyi Wetan, Cileunyi, Bandung.
- Curug Cilengkrang, berjarak 6,6 km dari UIN Bandung yakni berlokasi di Cilengkrang, Kec. Cilengkrang, Bandung.
- Taman Lalu Lintas Ade Irma Suryani, berjarak 15,1 km dari UIN Bandung yakni berlokasi di Jl. Belitung No.1, Merdeka, Kec. Sumur Bandung, Kota Bandung
Akses ke UIN Bandung
Kampus UIN Bandung berada di lokasi yang sangat strategis dan lalu lintas kendaraan di sekitarnya pun begitu ramai, baik transprotasi pribadi maupun angkutan umum. Sebagai kota metropolitan sekaligus ibu kota provinsi Jawa Barat serta, Bandung memiliki banyak peluang kerja, sarana pendidikan khususnya lembaga perguruan tinggi, pusat ekonomi, hingga layanan transportasi umum tersedia lengkap untuk kebutuhan warga. Transportasi dalam kota, masyarakat Bandung biasanya menggunakan angkutan kota atau biasa dikenal dengan sebutan angkot. Kemudian ada juga bus kota, taksi, ojek yang akan mengantarkanmu hingga ke lokasi tujuan sesuai dengan trayeknya.
Perjalanan ke luar kota dari Bandung dilayani oleh bus antarkota dan provinsi yang difasilitasi oleh Terminal Leuwipanjang serta Cicaheum. Kamu pun bisa gunakan kereta api yang dapat ditemukan di Stasiun Bandung dan Kiaracondong. Tak sampai di situ saja, untuk perjalanan jalur udara akan dilayani oleh Bandar Udara Husein Sastranegara yang menghubungkan antara Bandung dengan sejumlah kota di Indonesia dan luar negeri seperti Brunei Darussalam, Thailand, Malaysia dan Singapura. Layanan transportasi tersebut, khususnya angkutan dalam kota bisa digunakan untuk menjangkau kampus UIN Bandung jika jarak tempuh dari tempat asalmu cukup jauh. Berikut kami berikan sejumlah rute perjalanan menuju UIN dari beberapa titik lokasi, di antaranya:
- Mulai dari Bojongsoang Bandung - berjalan ke Jalan Cigebar 7 - naik bus trayek Ciparay-tegalega atau Banjaran-Tegalega - berkendara ke Laswi 234 - naik bus trayek Majalaya-Kalapa arah Kalapa - berkendara ke Jalan Pungkur 32-36 - naik bus DAMRI 11 arah Cibiru - berkendara ke Jalan Raya Cipadung 314 - berjalan ke UIN Bandung
- Mulai dari BCA KCP Dayeuhkolot - berjalan ke Rsu Bina Sehat - naik bus trayek Majalaya-Kalapa arah Kalapa - berkendara ke Jalan Pungkur 32-36 - naik bus DAMRI 11 arah Cibiru - berkendara ke Jalan Raya Cipadung 314 - berjalan ke UIN Bandung
- Mulai dari Jalan Jakarta Kota Bandung - naik bus trayek 08 arah Antapani - berkendara ke Jalan Jendral Ahmad Yani 720 - naik bus 10 atau DAMRI 11 - berkendara ke Jalan Raya Cipadung 314 - berjalan ke UIN Bandung
- Mulai dari Temrinal Bus Cicaheum - berjalan ke Jalan Jendral Ahmad Yani 909-915 - naik bus 10 atau DAMRI 11 - berkendara ke Jalan Raya Cipadung 314 - berjalan ke UIN Bandung
- Mulai dari RM Saung Palupuh - berjalan ke Jalan Raya Laswi Biru 230 - naik bus trayek Majalaya-Kalapa arah Kalapa - berkendara ke Jalan Moch. Toha 196 - berjalan ke Jalan Soekarno Hatta 429 - naik angkutan kota 08 arah Antapani - berkendara ke Jalan Jendral Ahmad Yani 720 - naik bus trayek 10 arah Cileunyi - berkendara ke Jalan Raya Cipadung 314 - berjalan ke UIN Bandung
- Mulai dari Griya Mahasiswa - berjalan ke Rsu Bina Sehat - naik bus trayek Majalaya-Kalapa arah Kalapa - berkendara ke Jalan Pungkur 32-36 - naik bus DAMRI 11 arah Cibiru - berkendara ke Jalan Raya Cipadung 314 - berjalan ke UIN Bandung
- Mulai dari Unpad Jatinangor Sumedang - berjalan ke Jalan Raya Jatinangor 142 - naik bus trayek 04 - berkendara ke Jalan Raya Cileunyi 436 - naik bus trayek 10 arah Cicaheum - berkendara ke Jalan Raya Cipadung 314 - berjalan ke UIN Bandung
- Mulai dari Alun-alun dan Masjid Agung Ciparay Bandung - berjalan ke Terminal Ciparay - naik bus trayek Ciparay-Tegalega arah Tegalega - berkendara ke Jalan Bkr 185 - berjalan ke Halte Bkr 5 - naik bus trayek 28 arah Ujungberung - berkendara ke Halte Guru Minda - naik bus trayek 32 arah Cibiru - berkendara ke Jalan A.H. Nasution 124 - berjalan ke UIN Bandung
Mencari Kost di Mamikos
Merantau menjadi salah satu tantangan baru yang harus dilalui oleh setiap orang, khususnya para pemula. Kemandirian harus tertanam dalam diri untuk mengatasi semua hal yang berkaitan dengan diri kamu termasuk mencari tempat tinggal. Mungkin bagi sebagian orang dewasa yang terbiasa hidup mandiri, hal ini bukan sesuatu yang baru. Namun sebaliknya, untuk mereka yang baru mengalami hidup jauh dari keluarga mulai dari sekarang berlajarlah untuk mengatur kehidupan sendiri, bukan hanya keuangan atau waktu namun juga memilih sebuah hunian. Tak ada salahnya minta bantuan orang yang kamu kenal, namun harus sesuai dengan keinginanmu.
Dalam mencari persewaan
kost di Bandung atau kota-kota lain di tanah air dapat dilakukan secara langsung maupun tidak. Untuk mempercepat pencarian dan supaya lebih efektif, kami rekomendasikan menggunakan aplikasi kost online berupa Mamikos yang hingga saat ini telah membantu banyak calon penyewa kost menemukan huniannya dengan cepat. Mencari kost di Mamikos sangat mudah dan memungkinkanmu menemukan kos berdasarkan kategori tertentu seperti area, kota, stasiun, halte dan kampus. Selain pencarian kost di dekat UIN Bandung, kamu pun bisa cari lokasi lain seperti
kost dekat UPI Bandung yang selalu dicari oleh mahasiswa baru.
Fitur-fitur di Mamikos sangat lengkap, bukan sekedar memfilter fasilitas melainkan ada juga pilihan lain yang akan membuktikan kepada semua pengguna bahwa Mamikos adalah layanan kost online yang akurat. Mamikos kini hadir dengan salah satu fitur terbarunya yakni Booking Langsung. Jika kamu menemukan kost yang cocok dan sesuai, segera booking kost sebelum dipesan orang. Pengajuan ini bisa dilakukan paling lama 90 hari sebelum masuk kos dan kamu bisa menghubungi pemilik langsung jika ada hal yang ingin ditanyakan.
Ketika pengajuanmu disetujui, segeralah lakukan pembayaran sesuai dengan tagihan yang terlampir. Adapun sejumlah kos yang dapat kamu booking adalah memiliki verifikasi oleh tim mamichecker. Segera dapatkan
aplikasi booking kost Mamikos melalui google play, app store atau mengakses langsung pada laman website mamikos.com. Selamat mencoba.
Pencarian Populer Kost Putri Dekat UIN Bandung
Kost Putra UIN Bandung - Kost Eksklusif UIN Bandung - Kost Harian UIN Bandung - Kost Mingguan UIN Bandung - Kost Bulanan UIN Bandung - Kost Putra Bandung - Kost Putri Bandung - Kost Pasutri Bandung - Kost Bebas Bandung - Kost Campur Bandung - Kost Kamar Mandi Dalam Bandung - Kost AC Bandung - Kost Wifi Bandung - Kost Harian Bandung - Kost Mingguan Bandung - Kost Bulanan Bandung - Kost Tahunan Bandung - Kost Eksklusif Bandung - Kost Mewah Bandung