Kost Jatinangor Ciseke

Kost Jatinangor Ciseke Murah

Ciseke merupakan sebuah kawasan yang ada di Jatinangor, Sumedang Jawa Barat.

Kawasan ini terkenal karena terdapat salah satu perguruan tinggi terkenal, yaitu Universitas Padjadjaran atau biasa disebut UNPAD tepatnya berada di Desa Hegarmanah Desa Cikeruh yang setiap tahunnya selalu banyak peminat, termasuk Kamu saat ini yang sudah lulus dari bangku sekolah Menengah Atas dan akan melanjutkan studi ke perguruan tinggi, UNPAD bisa menjadi pilihan tepat.

Selain UNPAD, perguruan tinggi yang ada di Jatinangor diantaranya Institut Pemerintah Dalam Negeri, Institut Manajemen Koperasi Indonesia, dan Institut Teknologi Bandung.

Banyak berdiri kost-kostan disekitar kawsan ciseke karena berada dilingkungan kampus yang memang banyak diburu para pencari kost yang berstatus mahasiswa.

Jika kamu akan mencari Kost disekitar Kampus di Jatinangor, lebih baik cari dari sekarang sebelum kamar kost full karena biasanya saat tahun ajaran baru kost-kostan ramai oleh para pencari kost khususnya disekitar lingkungan kampus.

Di lingkungan kampus ITB terdapat sebuah objek bersejarah berupa menara jam dan masyarakat sekitar biasa menyebutnya dengan Menara Loji. Selain Menara jam, ada juga Jembatan Cikuda yang saat ini lebih dikenal dengan nama Jembatan Cincin.

Tidak hanya tempat bersejarah, beberapa objek wisata lain yang bisa Kamu kunjungi di Jatinangor dan sekitarnya juga ada mulai dari wisata kampus, kuliner, belanja, dll.

Tidak sedikit pendatang dari luar kota yang berdomisili di Jatinangor baik itu sebagai mahasiswa ataupun karyawan dan pendatang selanjutnya mungkin Kamu yang kebetulan saat ini akan mencari tempat tinggal berupa kost di Jatinangor khususnya Ciseke.

Mencari kost terkadang gampang-gampang susah apalagi di tempat yang belum pernah Kamu kunjungi sebelumnya. Nah, untuk memudahkan pencarian kost khususnya Kost Ciseke Jatinangor Murah bisa gunakan cara berikut ini.

Bagi para pencari Kost Jatinangor Ciseke Murah, gunakan Aplikasi Mamikos atau kunjungi laman mamikos.com. Di sanalah pencarian kostmu akan terbantu dengan cepat dan informasi yang tersedia dijamin keakuratannya. Selain itu, kamu juga bisa mencoba kos-kos unggulan dari Mamikos seperti Kos Andalan dan Kos Singgahsini, lho.

Aplikasi lebih mudah diakses jika langsung dipasang di Android atau IOS kalian. Sementara, berikut adalah informasi beberapa kawasan yang ada disekitar Ciseke Jatinangor.

  • Ciseke. Disekitar kawasan ini terdapat banyak fasilitas umum seperti Toko Kelontong, Kedai Martabak Mini Cikembar, Pondok Anyelir Csk, Pondok Atika, Warkop Mejor Coffee, Kantin Ibu Neneng, Counter HP, Kosan Berkah, Pondok Putri Maryam Assalam, dll.
  • Jl. Kolonel Ahmad Syam. Disekitar kawasan ini terdapat RM Hipotesa Sayang, Warnas Barokah Lapang Bola Ciawi, Kedai Nyusuurabi "Saung Lamaku", Arena Futsal, Kantor Pusdiklat Gerkopin, Cafe Doyan's, Kantor Kepala Desa Cikeruh, dll.
  • Jl. Raya Jatinangor. Disekitar kawasan ini terdapat ATM/Bank, Kedai Wake UP, Toserba Griya, Kedai Juice Yola Jaya, Warung Bakso dan Mie Ayam, Tempat Rental Mobil, Waroeng Steak Raya Jatinangor, Kedai Kopi Pak Kumis, Wisma Caringin, Masjid Al-Amin, dll.
  • Jl. GKPN. Disekitar kawasan ini terdapat Kanti Elthizy, Pondok Putri Ariyani, Pondok Permata, RM Kang Dodi, Nasgor Kabita, ATM/Bank, Warung Ibu Yulie, Wisma Putri Elynopatan, Counter HP, Kedai Roti dan Pisang Panggang Mandiri, dll.
  • Jl. Raya Cirebon-Bandung. Disekitar kawasan ini terdapat ATM/Bank, Pondok Dara, Pondok Permata, Warung Nasi Ampera, RM Salero Minang, Easton Park Residence Jatinangor, tempat Laundry, Toko Kelontong, Indomaret, Kampus IPDN, dll.
  • Jl.Raya Bandung-Sumedang. Disekitar kawasan ini terdapat Pondok Kania Asri 2, Kedai Roti Bakar Mang Cucun, Apotek, Counter HP, Toko Komputer, Aneka Rumah Makan, Bengkel Motor, ATM/Bank, Kantor Koperasi Persatuan Wanita Cikeruh, SMPN 1 Jatinangor, Pondok A Noor, Guest House, Kost-kostan, Pangkalan Ojeg Cikuda, dll.