Contoh Cerpen tentang Lingkungan Sekolah Singkat dan Menarik

Ingin membuat cerpen tentang lingkungan sekolah? Dalam artikel ini, Mamikos akan berikan beberapa contohnya yang dapat kamu jadikan sebagai inspirasi!

30 Juni 2024 M Ansor

Cerpen juga dapat mengisahkan cerita dalam genre komedi, percintaan, misteri, dan masih banyak lagi yang lainnya.

Selain itu, cerpen juga mengandung amanat atau pesan yang disampaikan kepada untuk dijadikan sebagai pembelajaran.

Pengertian Cerpen Menurut Para Ahli

Selain menurut Sumardjo, Saini, dan J.S Badudu yang sudah disebutkan di atas, banyak ahli lain yang juga mencoba merumuskan definisi atau pengertian dari cerpen. Beberapa diantaranya adalah sebagai berikut:

  • Hendy: Menurutnya cerpen merupakan sebuah tulisan yang bentuknya tidak terlalu panjang dan di dalamnya berisikan kisah-kisah tunggal.
  • Aoh. K.H: Menurutnya cerpen merupakan sebuah kisah prosa yang bersifat pendek.
  • H.B Jasin: Menurutnya cerpen merupakan sebuah bentuk dari karangangan yang dapat dikatakan cukup lengkap karena terdiri dari perkenalan, permasalahan, hingga bagaimana penyelesaiannya.

Struktur Penulisan Cerpen

Untuk menulis cerpen tentunya tidak bisa dilakukan secara sembarangan karena terdapat beberapa struktur penulisan yang perlu kamu ikuti. Adapun struktur tersebut adalah sebagai berikut:

  • Abstrak: Pada bagian ini umumnya penulis akan menceritakan bagaimana gambaran umum mengenai bagaimana sebenarnya situasi yang sedang terjadi di dalam cerita. 
  • Orientasi: Pada bagian ini penulis biasanya akan mulai menceritakan peristiwa seperti latar, atmosfer, hingga waktu dalam cerita. Selain itu, dalam bagian ini juga penulis akan mengenalkan tokoh, hubungan antar tokoh, dan lain sebagainya.
  • Rangkaian Peristiwa: Pada bagian ini penulis akan menceritakan bagaimana kelanjutan kisah dalam cerita melalui rangkaian dari peristiwa ke satu ke peristiwa yang lainnya dan tidak terduga.
  • Komplikasi: Pada bagian ini, penulis akan melanjutkan cerita menuju konflik atau inti permasalahan maupun kesulitan dan pertentangan lainnya yang dialami oleh tokoh dalam cerita. 
  • Resolusi: Pada bagian ini penulis akan menceritakan bagaimana cara penyelesaian yang dilakukan oleh tokoh dalam menghadapi konflik.
  • Koda: Pada bagian ini penulis akan memberikan komentar atau kesimpulan dari cerita. Di sini juga biasanya akan terdapat amanah atau pengajaran yang dapat diambil dari cerita.
Close