10 Kaidah Kebahasaan Teks Negosiasi yang Baik dan Benar dalam Bahasa Indonesia
Teks negosiasi juga terdiri dari beberapa jenis dan pola. Tidak hanya dalam kegiatan jual-beli saja, teks negosiasi ini ditemukan dalam beberapa aktivitas yang memerlukan kesepakatan dari kedua belah pihak yang terkait dengan proses negosiasi.